Minggu, 16 September 2012

STRUCT

Share on :
Struct adalah tipe data  bentukan yang berisi kumpulan variabel-variabel yang bernaung dalam satu nama yang sama dan memiliki kaitan satu sama lain. 


Berbeda dengan array hanya berupa kumpulan variabel yang bertipe data sama, struct bisa memiliki variabel-variabel yang bertipe data sama atau berbeda, bahkan bisa menyimpan variabel yang bertipe data array atau struct itu sendiri. 

Variabel-variabel yang menjadi anggota struct disebut dengan elemen struct.


Bentuk umum :

typedef struct { 
tipe_data <nama_variable_1>; 
tipe_data <nama_variable_2> 
. . . .; 
Tipe_data <nama_variable_n> 
}


Cara Penggunaan Struct dan Pengaksesan Elemen-elemennya 


  • Penggunaan/pemakaian tipe data struct dilakukan dengan membuat suatu variabel yang bertipe data struct tersebut.
  • Pengaksesan elemen struct dilakukan secara individual dengan menyebutkan nama variabel struct diikuti dengan operator titik (.)
  • Misalnya dengan struct mahasiswa seperti contoh di atas, kita akan akses elemen-elemennya seperti contoh berikut: 


Contoh  coding menghitung Lingkaran : 


#include <stdio.h> 
#include <conio.h> 
#define phi 3.14 

//langsung dianggap variabel 'lingkaran' 
struct { 
float jari2; 
float keliling; 
float luas; 
} lingkaran;

//fungsi void untuk menghitung luas ingkaran 
void luasLingkaran(){ 
//langsung menggunakan luas lingkaran asli 
lingkaran.luas = lingkaran.jari2 * lingkaran.jari2 * phi; 
printf("\nLuas lingkaran = %f",lingkaran.luas); 

//fungsi yang mengembalikan nilai float untuk menghitung keliling lingkaran 
float kelLingkaran(float j){ 
return 2*phi*lingkaran.jari2; 
int main(){ 
clrscr(); 
printf("Jari-jari = ");scanf("%f",&lingkaran.jari2); 
//panggil fungsi luasLingkaran 
luasLingkaran(); 
//panggil fungsi keliling, nilai kembaliannya dikirim ke keliling lingkaran asli 
lingkaran.keliling = kelLingkaran(lingkaran.jari2); 
//tampilkan keliling lingkaran asli 
printf("\nKeliling lingkaran = %f",lingkaran.keliling); 
getch(); 
}

Hasilnya :









0 komentar:

Posting Komentar